Kamis, 14 November 2013

Cara Mengatasi Error Posting Pada Tampilan Auto Read More V.2

 


Langkah sebagai berikut:
1. Masuk ke Halaman Design Entri Blogger
2. Pilih Post dan klik edit dari judul postingan yang error
3. Lalu buka HTML (bukan Compose)
4. Temukan script seperti di bawah ini lalu blok semua dan hapus (Delete)

*Pedoman Anda dalam melakukan pencarian script cukup dengan menemukan Awal Script lalu blok kebawah hingga menemukan Akhir Scrip (Lihat pada contoh gambar, tanda panah, dan tulisan berwarna merah). Setelah semua ter-blok lalu hapus semua script tsb.
Script ini terletak antara script gambar dengan script teks isi posting *jika posting pemirsa (sobat blogger) menggunakan gambar.
Jika posting pemirsa sekalian tidak menggunakan gambar maka script pengganggu itu terletak di atas script teks isi posting.
Tentu pemirsa bertanya-tanya dari mana asalnya script pengganggu ini? Menurut dari hasil analisa saya, script tersebut bisa berasal dari beberapa kemungkinan:
1. Apakah isi postingan pemirsa berasal dari COPAS (Copy Paste) di blog tetangga? Jika iya itu adalah kemungkinan asal script error itu.
2. Mungkin isi postingan menggunakan gambar yang diambil dari google dan di unggah pada posting, mungkin saja gambar tersebut mebawa virus yang berupa script error.
3. Kemungkinan juga script error ini juga yang menyebabkan Mengapa Tidak Bisa Menyimpan Posting Blog atau Terjadi kesalahan saat mencobamenyimpan atau memublikasikan pos Anda.
*Jika semua script benalu (pengganggu) tersebut telah ketemu dan telah terhapus (Delete) semuanya! Kembali ke Compose dan pastikan tidak ada bagian dari isi posting yang ikutan terhapus lalu klik simpan atau perbarui.
Dilanjutkan dengan mengedit posting-posting yang error lainya atau langsung melihat tampilan blog. Selesai, Semoga berhasil.
Salam Sukses

0 komentar:

Posting Komentar

Posting Lebih Baru Beranda

Popular Posts

Labels

Diberdayakan oleh Blogger.

Download

 

Followers

 

Recent Posts

Templates by Dan dedy | CSS3 by David Walsh | Powered by {N}Code & Blogger